3 Makanan di Sekitar yang Bisa Sembuhkan Demam Berdarah dengan Cepat

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Sabtu, 20 Juni 2020 | 19:55 WIB
Kurma (abouther.com)

Kurma

Setelah perawatan dan proses penyembuhan demam berdarah, kandungan gula alami, kayak glukosa, fruktosa, dan sukrosa bisa membantu tubuh mengembalikan energi.

Zat besi dalam kurma juga bisa membantu menambah trombosit, lho.

Tentu saja, selain mengonsumsi makanan-makanan di atas pemeriksaan dokter harus dilakukan lebih dulu.

Tetap jaga kesehatan ya, girls!(*)

Baca Juga: Makan Buah Pepaya Bisa Cegah Kita Enggak Mual? Ini Manfaat Lainnya!