CewekBanget.ID - Menghias kuku menggunakan kuteks membuat tampilan kuku kita semakin cantik dan gemesin!
Namun, kita harus tahu nih warna kuteks yang pas untuk kita gunakan!
Selain dilihat berdasarkan warna kulit, warna kuteks juga bisa disesuaikan berdasarkan zodiak, lho!
Yuk cari tahu warna kuteks yang paling cocok buat kita berdasarkan zodiak!
Baca Juga: 5 Skincare Pagi Buat Remaja Biar Kulit Enggak Gampang Jerawatan!
ARIES
Aries memiliki passion yang tinggi dan selalu bersemangat. Makanya cocok memakai warna terang seperti merah.
TAURUS
Seorang yang ambisius dan mudah dipercaya bikin Taurus cocok memakai kuteks dengan warna orange.
GEMINI
Gemini memiliki kepribadian yang ramah dan menyenangkan makanya cocok memakai warna kuning yang segar!