Kebiasaan Memencet Jerawat? Gini Cara Tepat yang Menghentikannya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Sabtu, 3 Oktober 2020 | 11:05 WIB
memencet jerawat (health.com)

CewekBanget.ID - Memencet jerawat di wajah terkadang kita lakukan tanpa sadar dan bisa menjadi kebiasaan.

Memang, jerawat yang merah dan matang membuat kita enggak nyaman.

Tapi jangan sembarangan memencet jerawat ya, girls! Sebab memencet jerawat bisa mengganggu pelindung kulit (skin barrier) dan menimbulkan luka.

Baca Juga: 'Maskne' atau Jerawat Akibat Pakai Masker Bikin BT Tapi Bisa Dicegah!

Kondisi itu memungkinkan lebih banyak bakteri masuk, yang dapat menyebabkan infeksi.

Jadi gimana dong, cara tepat dan terbaik untuk mencegah keinginan memencet jerawat?