4 Bahaya Terlalu Sering Pakai Sandal Jepit Bagi Kesehatan Kaki. Jangan Diabaikan!

By Elizabeth Nada, Selasa, 6 Oktober 2020 | 16:45 WIB
Hindari pakai sandal jepit saat kemudikan mobil. (inews)

3. Bisa menimbulkan cedera kaki

Gerakan kaki yang mencengkeram saat menggunakan sandal jepit ternyata juga bisa mengakibatkan timbulnya cedera kaki atau tendonitis (iritasi pada tendon)

Gejalanya adalah rasa perih atau panas di bagian tendon (umumnya pada tendon bagian belakang pergelangan kaki), munculnya rasa nyeri dan kaku.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Oktober 2020. Virgo & Pisces Butuh Me Time!

4. Menyebabkan masalah punggung dan lutut

Dilansir dari Alodokter.com, penggunaan sandal jepit yang minim lengkungan juga dapat menyebabkan masalah punggung dan lutut.

Sementara itu, seperti dilansir dari Bobo.grid.id, penggunaan sandal jepit dalam waktu yang lama juga merusak postur tubuh, lho!

 

 

Baca Juga: Ampuh Banget! 7 Tips dan Trik Biar Enggak Mudah Baper Sama Cowok

Itu dia girls, bahaya yang mengintai dan harus diwaspadai. Bukan berarti enggak boleh ya, tapi sebaiknya kita enggak terlalu sering menggunakan sandal jepit apalagi dalam waktu yang lama.

Jangan lupa juga cuci sandal jepit biar selalu bersih, ya.

(*)