Postur Duduk yang Buruk Dapat Sebabkan Heartburn dan 2 Risiko Ini!

By Salsabila Putri Pertiwi, Senin, 1 Maret 2021 | 14:20 WIB
Ilustrasi duduk (pinterest.com)

Konstipasi

Posisi duduk di toilet yang keliru juga bisa menyebabkan masalah berupa konstipasi.

Posisi tersebut membuat otot abdomen kesulitan mengeluarkan kotoran saat buang air.

Sembelit dan kesulitan buang air besar jadi beberapa gejala yang harus diperhatikan.

Baca Juga: Postur Tubuh Memburuk Akibat PJJ dan WFH? Gini 3 Cara Memperbaikinya!

Heartburn

Posisi duduk membungkuk atau merosot, terutama setelah makan, dapat menyebabkan heartburn akibat refluks asam.

Pasalnya, posisi tersebut menekan abdomen dan membuat asam di dalam perut mengarah pada arah yang salah.

Makanya, pastikan posisi duduk kita enggak malah menimbulkan penyakit ya, girls!

(*)