Iseng Makan Kecoa? Hati-hati, Bahaya Ini Akan Terjadi Pada Tubuh Kita!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Sabtu, 13 Maret 2021 | 13:40 WIB
Kecoa (saferbrand.com)

CewekBanget.ID - Pernah kepikiran buat iseng makan kecoa karena penasaran sama rasanya?

Atau malah kecoa enggak sengaja termakan sama kita?

Sebenarnya kecoa itu menimbulkan efek membahayakan buat tubuh enggak sih kalau dimakan?

Berikut ini beberapa bahaya yang bisa dirasakan tubuh kalau enggak sengaja makan kecoa. Dari gejala ringan hingga keracunan!

Baca Juga: Harganya Bikin Nangis, Kepoin 10 Skincare yang Dipakai Amanda Manopo!

Gejala ringan

Makanan atau alat makan yang tercemar sama kecoa, bisa menimbulkan resiko infeksi saluran pencernaan.

Seperti yang kita ketahui, kecoa hidup di tempat yang kotor, kayak selokan dan tempat sampah.