Jangan lupa minta tambah banchan
Banchan atau makanan pendamping biasanya selalu disediakan pada restoran Korea, termasuk Korean barbeque.
Makanya, jangan lupa makan banchan-nya dan minta tambah kalau kurang, ya!
Panggang kimchinya
Buat kita yang suka kimchi, jangan lupa untuk panggang kimchi kalau kita makan di restoran Korean baebeque.
Setelah dipanggang, rasa kimchi enggak bakalan terlalu asam, tapi bakalan menjadi lebih mild dan bikin perpaduannya dengan daging lebih nikmat.
Wajib cobain buat pencinta kimchi!
Pastikan daging matang sempurna
Enggak seperti makan steak, jangan sesekali panggang daging setengah matang di restoran Korean baebeque, deh.
Bukannya berbahaya, tapi kita enggak bakalan bisa merasakan kenikmatan maksimal.
Makan di restoran Korean barbeque itu nikmatnya kalau kita bisa merasakan kombinasi antara daging, saus, dan sayuran banchan yang telah disediakan. Dijamin nagih!
Baca Juga: Bikin Kimbab Lipat, Solusi Praktis Bekal Sehat dan Mengenyangkan