4 Manfaat Kuning Telur, Termasuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh!

By Salsabila Putri Pertiwi, Sabtu, 14 Agustus 2021 | 21:55 WIB
Kuning telur (ZHOUHAO/freepik)

Menurunkan Tekanan Darah

Enggak hanya itu, kuning telur pun mampu membantu kita menurunkan tekanan darah, lho!

Kuning telur mengandung peptida yanyang terbukti dapat mengurangi tekanan darah secara signifikan.

Kita jadi bisa terhindar dari risiko penyakit jantung akibat tekanan darah tinggi.

Baca Juga: 3 Manfaat yang Bisa Kamu Dapatkan Saat Maskeran Rambut dengan Kuning Telur

Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Kuning telur juga mengandung senyawa yang disebut sulfat glikopeptida.

Senyawa tersebut ada di bagian membran kuning telur.

Senyawa ini dapat merangsang produksi makrofag, yaitu sel-sel dalam sistem kekebalan untuk melindungi tubuh dari penyakit dan infeksi.

 

(*)