Bisa Meningkatkan Daya Ingat, Ternyata Ini Manfaat Tidur Siang!

By Salsabila Putri Pertiwi, Selasa, 21 September 2021 | 19:20 WIB
Ilustrasi tidur siang (elitedaily.com)

Meningkatkan Kinerja

Ini akan berguna kalau kita sering begadang atau tidur saat malam sudah larut.

Sempatkan tidur siang sebentar saja agar kita dapat mengisi ulang energi dan lebih terjaga, sehingga kinerja kita juga meningkat.

Selain itu, tidur siang sejenak juga dapat meningkatkan kewaspadaan, mempercepat reaksi tubuh, dan meningkatkan kemampuan penalaran logis.

 

Meredakan Stres

Merasa stres saat mengerjakan tugas di siang hari? Sempatkan tidur dulu, deh!

Tidur siang rupanya dapat meredakan stres dan memperbaiki mood.

Setelah tidur siang singkat, kita pasti merasa dapat mengatasi frustrasi dengan lebih baik dan enggak begitu impulsif.

 

(*)