Kebiasaan Kita Ini Jadi Salah Satu Penyebab Bibir Kering Lho

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Rabu, 24 November 2021 | 18:10 WIB
bibir kering (everydayhealth.com)

Menjilat bibir

Ini nih yang sering jadi kebiasaan kita tapi enggak sadar kalau akhirnya bisa bikin bibir kering.

Biasanya kita menjilat bibir karena merasa bibir kita kering, padahal kalau caranya kayak gitu malah bikin bibir kering, lho.

Baca Juga: Akhir-akhir Ini Sering Nyeri Bahu? Awas Gejala Penyakit Serius Ini!

Pengaruh enzim

Melansir dari Hellosehat, enzim pada ludah punya fungsi buat memecah zat gizi makanan saat masuk ke dalam tubuh.

Enzim tersebut juga melakukan perlakuan yang sama ke bibir dan membuatnya jadi cepat kering.