Resep Hanami Dango Camilan Manis a la Festival Sakura di Jepang

By Tiara Harum Pramesti, Kamis, 13 Januari 2022 | 15:05 WIB
Hanami dango (freepik)

200 gram tepung beras

300 gram tahu sutera

3 sdm gula pasir

2 pewarna makanan (merah muda dan hijau)

Air untuk merebus

Alat khusus

Tusukan sate secukupnya

Baca Juga: Resep Zuppa Soup Rumahan, Kudapan Hangat yang Istimewa di Momen Natal

Langkah membuat

1. Siapkan mangkuk yang cukup besar, lalu taruh tepung beras ke dalamnya. 

2. Campurkan dengan tahu sutera kemudian hancurkan dan aduk merata bersama tepung. 

3. Uleni sampai tepung dan tahu tercampur rata, dan adonan menjadi kalis mudah dibentuk.