Harus Tidur Cukup Demi Menghindari 3 Masalah Kesehatan Ini, lho!

By Salsabila Putri Pertiwi, Kamis, 26 Mei 2022 | 23:55 WIB
ilustrasi tidur (kompas.com)

Kurang tidur juga membahayakan jantung, terutama berkontribusi pada aterosklerosis.

Kurang tidur mengakibatkan penumpukan plak pada arteri atau aterosklerosis.

Sementara itu, studi lain menemukan, orang yang menghabiskan tidur dalam waktu minim memiliki tekanan darah lebih tinggi.

(*)