6 Makanan Ini Malah Bisa Bikin Mata Mata Sembab, Lho. Kurangi!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Kamis, 25 Agustus 2022 | 16:05 WIB
Ilustrasi mata sembab dan bengkak (Illumia Medical)

Coba untuk mengurangi porsi tomat dari menu makan harian kita, ya!

3. Roti gandum

Buat kita yang intoleran terhadap gluten dan punya alergi terhadap gandum, sebaiknya hindari makanan yang satu ini.

Karena kalau kita mengonsumsinya, ini cuma akan menyebabkan kembung.

Enggak cuma menyebabkan rasa enggak nyaman di bagian pencernaan, tapi juga bisa memengaruhi bagian sekitar mata.

4. Produk susu

Intoleransi laktosa sangat umum terjadi pada sebagian orang.

Baca Juga: Enggak Banget! Ini Gejala dan Penyebab Kantung Mata Kita Bisa Membesar

FYI, rata-rata sekitar 65-70% dari populasi global orang dewasa memiliki intoleransi laktosa.

Jadi, jika kita salah satu dari mereka yang metabolismenya enggak menyukai produk susu, jauhi produk tersebut untuk menghindari kembung dan mata bengkak.

5. Makanan tinggi gula

Gula adalah salah satu makanan paling inflamasi yang terdapat di sekitar kita.