Bahaya, 5 Makanan Ini Jangan Disisakan untuk Dimakan Belakangan!

By Salsabila Putri Pertiwi, Jumat, 23 September 2022 | 20:50 WIB
Ilustrasi telur setengah matang (The Guardian)

Bayam

Bayam juga sebaiknya disantap sampai habis, ya!

Jangan sampai disisakan terlalu lama karena bisa jadi berbahaya.

Ini lantaran bayam mengandung nitrat yang dapat berubah menjadi potensi karsinogenik yang membahayakan.

Bayam juga jangan dipanaskan lagi sisanya karena alasan tersebut.

Kentang 

Kentang mengandung risiko yang dapat membahayakan kesehatan apabila dibiarkan terlalu lama pada suhu ruangan.

Hal tersebut dapat membuat pertumbuhan bakteri Clostridium botulinum lebih cepat dan subur.

Ini terutama bisa terjadi pada kentang panggang yang dibalut dalam foil.

Ini karena lingkungan rendah-oksigennya dapat menjadi tempat ideal bagi bakteri untuk berkembangbiak.

Selain itu, kentang juga diketahui sebagai makanan yang enggak boleh dihangatkan dalam microwave.

Baca Juga: Sering Dikonsumsi, Padahal 4 Kombinasi Makanan Ini Bahayakan Kesehatan