Penjelasan Menstruasi Beres Terlalu Cepat, Ternyata Ini Penyebabnya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Rabu, 9 November 2022 | 23:50 WIB
Ilustrasi menstruasi. (femina.in)

Baca Juga: Konsumsi 5 Makanan Ini Biar Bad Mood Saat Menstruasi Berkurang!

Selain itu, penurunan berat badan yang signifikan dapat menyebabkan menstruasi enggak teratur.

Gangguan makan seperti anoreksia atau bulimia dapat menyebabkan menstruasi berhenti sama sekali. 

Kemudian olahraga berlebihan juga dapat menyebabkan menstruasi yang enggak teratur atau bahkan enggak ada sama sekali, dikarenakan jumlah energi yang dibakar enggak seimbang dengan jumlah nutrisi yang memadai.

Akibatnya tubuh enggak akan memiliki cukup energi untuk menjaga semua sistem bekerja dan mulai mengalihkan energi dari beberapa fungsi seperti reproduksi.

Hal ini dikarenakan hipotalamus, suatu bagian di otak memperlambat atau menghentikan pelepasan hormon yang mengontrol ovulasi.

Baca Juga: Beneran Enggak Boleh Makan Makanan Pedas Saat Haid? Cek Faktanya!

 

(*)