Enggak Sama, Begini Cara Eksfoliasi Kulit Wajah untuk Tiap Jenis Kulit

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Kamis, 22 Desember 2022 | 08:05 WIB
Eksfoliasi kulit wajah (pinterest.com)

4. Kulit normal

Jika kulit enggak mengalami komplikasi, kita bisa memilih metode pengelupasan kulit apa pun.

Pengelupasan kulit fisik dan kimia sama-sama aman untuk jenis kulit ini.

mungkin diperlukan eksperimen untuk mengetahui metode mana yang paling cocok.

5. Kulit kombinasi

Kulit kombinasi mungkin memerlukan campuran pengelupasan fisik dan kimia.

Namun, jangan pernah menggunakan keduanya pada hari yang sama karena dapat menimbulkan dampak over-eksfoliasi yang memicu iritasi dan kemerahan.

Jika kulit terasa kering setelah pengelupasan, gunakan pelembap segera setelahnya, ya!

(*)

Baca Juga: Sering Dilewatkan, Ini 5 Bahaya Kalau Kita Enggak Rutin Eksfoliasi Wajah!