5 Bahan Hijab Paling Adem untuk Dipakai saat Cuaca Panas Awas Salah

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Rabu, 7 Juni 2023 | 15:00 WIB
Ilustrasi bahan hijab adem (shopee.co.id)

2. Hijab bahan voal

Voal yang biasanya digunakan untuk membuat printed scarf sebenarnya memiliki material yang mirip katun.

Bedanya voal lebih tipis dan ringan, sehingga memberikan rasa nyaman ketika dikenakan.

3. Hijab bahan chiffon

Seperti namanya, hijab dengan bahan chiffon/sifon sangat ringan dan cenderung tipis.

Karena itulah bahan yang terbuat dari kapas dan serat sintentis ini enggak akan bikin kita panas saat dipakai.

Baca Juga: 4 Cara Menjaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas Pemilihan Baju Penting

Bahan sifon langganan banget digunakan untuk memuat hijab pashmina, lho!

Karena bahan cenderung tipis dan mudah licin, disarankan untuk menggunakan dalaman hijab, ya!

5. Hijab bahan ceruti

Bahan hijab yang satu ini biasanya dipakai untuk pembuatan pashmina, termasuk pembuatan pashmina instan (lengkap dengan inner).

Bahan ceruti baby doll merupakan bahan yang adem dan nyaman dipakai untuk dipakai beraktivitas seharian saat cuaca panas.

(*)

Baca Juga: 4 Warna Baju yang Enggak Bikin Gerah Malah Adem saat Cuaca Panas