Beda Pilihan Politik dengan Keluarga? Coba Tips Ini Biar Enggak Ribut!

By Elizabeth Nada, Kamis, 16 November 2023 | 15:25 WIB
Ilustrasi bertukar pikiran tentang pilihan politik (screenshot freepik.com)

Ingatkan diri kita bahwa hubungan keluarga jauh lebih penting dari perbedaan politik.

Jangan biarkan perbedaan ini merusak hubungan baik yang sudah kita miliki.

Penting juga buat kita tahu batasan, guna menghindari keributan yang enggak perlu.

Jika kita merasa pembicaraan tentang politik ini enggak menghasilkan apa-apa, selain ketegangan, mungkin lebih baik menghindarinya.

7. Kalau memang diperlukan, hindari topik soal politik

Terakhir, yang juga enggak kalah penting, ketika kita merasa diskusi politik ini akan merusak hubungan, sebaiknya hindari ya.

Pilihan bijak untuk menghindari topik tersebut dan fokus pada hal-hal lain yang bisa dinikmati bersama.

Baca Juga: Perlu Diketahui, Tahapan dan Jadwal Pemilu 2024 Sesuai Peraturan KPU

Itu dia beberapa tips dan cara yang bisa kita terapkan, ketika berbeda pilihan politik dengan keluarga.

Tips dan cara yang dilakukan tersebut kita terapkan untuk mengurangi potensi ribut atau perdebatan yang enggak perlu.

Siapkan diri dan tentukan pilihan kita di pemilu 2024 mendatang sesuai hati nurani ya, girls. Jangan golput ya! 

(*)