Harlequin : Under Pressure karya Sarah Morgan
Leese Phelps, seorang pengawal pribadi yang ditugaskan untuk mencari dan membawa seorang wanita muda yang kabur dari rumah.
Awalnya dia mengira wanita tersebut adalah anak yang manja, namun justru ada sorot ketakutan dari mata wanita tersebut!
Novel yang menegangkan ini seleranya Scorpio banget! Cocok dibaca di Maret inikarena akan mengalihkan Scorpio dari hal yang mengecewakan.
Amore : I Love You Dearly karya Ria N. Badaria
Kamu berzodiak Sagitarius dan suka dengan Korea? Novel ini pas banget kamu baca!
Bercerita mengenai Dania yang mengembangkan bisnis clothing line, dan dia pun melihat sebuah blog milik Lee Seok Hyun, fotografer asal Korea.
Keduanya pun saling tegur sapa dan lama-lama komunikasi makin intens. Mereka menyadari kalau mereka saling tertarik dan apakah mereka sama-sama jatuh cinta?
Sagitarius yang lagi bingung dengan perasaannya, baca novel ini ya!
Hope karya Yustika M