"Jadi ketika di Indonesia ada seorang mualaf, sebenarnya enggak kaget. Karena kita tuh mayoritas 80% penduduk Indonesia adalah muslim."
Selain membahas pengalaman Idul Adha pertama seorang Deddy Corbuzier, keduanya juga membahas toleransi beragama yang ada di Indonesia.
"Gue mungkin mau mempelajari hidup sebagai seorang muslim yang baik dan benar, yang tetap menghargai NKRI dan Pancasila," ungkap Deddy.
Terakhir Deddy pun menyampaikan harapannya agar masyarakat Indonesia lebih saling menghargai lagi perbedaan agama satu sama lain.
"Saat gue Khatolik, gue suka sama hari lebaran. Tentangga gue ngirim ketupat... Saat gue ke mall gue lihat ornamen-ornamen Islam dan lagu-lagu muslim diputar... Gue juga berharap ketika gue udah Islam, saat Natal nanti, gue pengin ornamen-ornamen itu tetap ada, pohon Natal tetap ada di mall-mall," tutup Deddy menyampaikan harapannya. (*)
Baca Juga: Jangan Letakkan 5 Tanaman Ini di Rumah Kalau Enggak Mau Kena Sial! Apa Aja?
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR