CewekBanget.ID -Belakangan inimakeupmatafox eyesmemang lagi ngetren banget, berkat viral di TikTok!
Enggak heran, karenamakeupini membuat mata kita terlihat lebih seksi dancharming!
Nah buat kita yang juga pengin ikutan punyafox eyes,yuk ikuti 7 langkahmakeup-nya di bawah ini!
Baca Juga: Gampang! Ini 5 Cara Bikin Mata Jadi Besar Mempesona Tanpa Makeup!
1.Mengikat rambut

Langkah membuat fox eyes
Pernah dong kita mengikat rambut tinggi dan merasa wajah kita seperti tertarik? Ternyata dengan teori yang sama kita bisa membuatfox eyesdengan mudah!
Caranya, ambil sedikit bagian rambut di pelipis kanan dan kiri kita.
Bagi rambut kita menjadi dua bagian secara horizontal, sehingga ada bagian atas dan bawah.
Biarkan bagian bawah tergerai dan bagian atas dicepol ke atas kepala kita. Setelah itu, ikat sedikit bagian rambut yang telah kita ambil tadi ke tengah bagian rambut dengan kencang sambil sedikit menariknya ke atas.
Nantinya mata kita bakalan terlihat sepertifox eyesdengan mudah!
2. Eyeshadow cokelat

Langkah membuat fox eyes
Sweep a medium brown eyeshadow through the crease of the eye, elongating up and out towards the temples
3. Eyeshadow putih

Langkah membuat fox eyes
Selanjutnya, gunakaneyeshadowberwarna putih ke bawah tulang alis dan di kelopak mata.
Fungsinya adalah untuk menonjolkan warnaeyeshadowcokelatnya, sehingga bisa memberikan kesan mata yang panjang dancharming.
Baca Juga: Biar Viral, Ini Tutorial & Rekomendasi Makeup Buat Ikutan Lathi Challenge!
4. Eyeliner cokelat

Langkah membuat fox eyes
Kenapa menggunakaneyelinercokelat? Karena warna ini bisa membuat mata kita menjadi lebih lebar.
Walaupunfox eyesidentik dengan mata yang agak sipit, tapi terlalu kecil bakalan membuat penampilanfox eyeskita kurang sempurna.
Bentuk denganwingedsedikit ke atas dan mendekati pelipis, sehingga memberikan kesan yang panjang dan seperti rubah.
5. Tambahkan eyeshadow di atas eyeliner

Langkah membuat fox eyes
Selanjutnya, aplikasikaneyeshadowberwarna sama denganeyelinercokelat kita.
Blendingsedikit untuk memberikan kesansmokyyang natural!
6. Liquid eyeliner hitam

Langkah membuat fox eyes
Untuk kesan yang lebih dramatis dan menambah ilusi lebihfox eyes,kita bisa aplikasikanliquid eyelinerberwarna hitam hanya di ujung mata, mengikuti garis ujung wingedeyesyang kita buat.
7. Bulu mata palsu
Untuk bulu mata, sebaiknya gunakan bulu mata palsu yang lebih tebal dan panjang di bagian ujung mata, dengan begitu kita bisa memberikan efekfox eyesyang lebih sempurna.
Kalaupun enggak ketemu bulu mata palsu yang bentuknya tebal di ujung, kita bisa memakai dua bulu mata palsu sekaligus. Satu pasang bulu mata palsu yang normal dan satu pasang bulu mata lagi yang telah kita potong setengah dan pasangkan hanya di bagian ujung mata aja.
(*)
Baca Juga: 3 Liquid Eyeliner Lokal Waterproof & Tahan Lama di Bawah 50 Ribu!