CewekBanget.ID - Menjaga kesehatan mata itu penting ya, girls.
Pasalnya, penglihatan yang terganggu dapat menghambat aktivitas kita.
Tapi kadang kita kurang memperhatikan kondisi mata dan malah melakukan kebiasaan yang merusak mata, lho.
Yuk, hentikan kebiasaan buruk tersebut dan jaga mata kita agar tetap sehat!
Baca Juga: Tips Membersihkan Eye Make Up dengan Benar Agar Enggak Merusak Kulit!
Periksa Rutin
Melakukan pemeriksaan rutin ke spesialis mata adalah langkah penting untuk mengetahi kondisi mata kita.
Spesialis mata bisa memberikan perawatan total, mulai dari pemeriksaan dan koreksi penglihatan hingga melakukan diagnosis sekaligus pengobatan terhadap gangguan mata.
Kita disarankan untuk melakukan pemeriksaan minimal satu tahun sekali atau saat kita mengalami gejala seperti penglihatan kabur, sakit mata, mata memerah, mata gatal, mata membengkak, dan iritasi di sekitar mata.
Baca Juga: Iritasi dan 4 Penyebab Mata Perih yang Wajib Diketahui. Hati-hati!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Salsabila Putri Pertiwi |
KOMENTAR