CewekBanget.ID - Hard skill dan soft skill adalah dua hal yang sama pentingnya lho, girls.
Kedua keterampilan ini jadi bekal buat kita, salah satunya lebih siap bersaing di dunia kerja dan semakin siap terjun di masyarakat.
Fyi, hard skill banyak dimaknai sebagai keterampilan teknis terkait bidang tertentu.
Biasanya kita pelajari dari pendidikan formal, pelatihan, kursus ataupun program sertifikasi.
Sementara soft skill banyak dimaknai sebagai keterampilan non teknis, yang terbentuk karena kebiasaan dan sangat berkaitan dengan kepribadian seseorang, misalnya dalam bersikap, berinteraksi, dan berkomunikasi.
Baca Juga: #Girls4TheFuture Bisa Manfaatkan 6 Platform Gratis Bersertifikat Ini!
Namun, salah satu cara untuk pengembangan hard skill dan soft skill saat sekolah dan kuliah adalah lewat ekstrakurikuler (ekskul), lho!
Nah, ngomongin ketiga hal tersebut, kali ini CewekBanget.ID sudah mewancarai beberapa remaja, squad CewekBanget.ID tentang peran ekstrakurikuler yang jadi hard skill atau soft skill yang bermanfaat.
Sharing is caring, yuk kita intip berbagai cerita pengalaman dari para remaja, yang adalah squad CewekBanget.ID tentang ekskul di sekolah yang jadi hard skill dan soft skill bermanfaat!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR