Satu hal lagi yang curi perhatian di pesta geng Aries adalah kue ulang tahunya nih.
Kue ulang tahun didesain khusus dengan miniatur para seleb yang ultah terbuat dari icing sugar.
Kece ya?
Vidi Aldiano banyak membagikan momen pesta ulang tahunya itu di Instagram.
Bukan cuma Vidi tapi geng Aries dan seleb lainya pun turut mengunggah momen berkesan itu.
Baca Juga: Jumlah Album Ulang Tahun Lisa BLACKPINK Hanya 3.270 Sesuai Tanggal Lahirnya!
Memang seru ya girls, kalau punya tanggal ulang tahun berdekatan dengan sahabat dan bisa rayakan bersama.
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR