Nonton Snowdrop, Raisa Langsung Kena Post-Series Depression Syndrom

Monika Perangin - Jumat, 08 April 2022 | 09:50
 
Raisa Andriana
dok. istimewa

Raisa Andriana

Ciutan Raisa
twitter.com/raisa6690

Ciutan Raisa

Raisa juga mengungah foto tangkap layar tentangPost-Series Depression Syndromyang kini sedang dirasakan oleh dirinya.

Sambil menuliskan emosi tersenyum dan merasa enggak nyaman atau keringat dingin, Raisa sepertinya mengalami depresi setelah menonton drama Snowdrop.

Dalam tulisan yang diunggah Raisa, diterangkkan bahwa depresi ini ditandai dengan rasa hampa, putus asa, atau sedih setelah menonton film.

Bahkan Raisa juga merasakan rasa pahit dan enggak menerima saat drama Snowdrop sudah tamat.

Enggak main-main, Raisa juga mengaku kalau dirinya menangis sampai matanya membengkak lhogirls.

Ini dia foto Raisa nangis setelah nonton drama Snowdrop!

Baca Juga: Raisa Rindukan Buka Puasa Nasi Kotak Tiap Manggung di Bulan Ramadan

Raisa nangis

Cuitan raisa
twitter.com/raisa6690

Cuitan raisa

Raisa mengunggah foto laptop dengan potonganscene drama Snowdrop dengan dirinya yang dibalut selimut.

Source : twitter.com/raisa6690

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest

Popular

Tag Popular