CewekBanget.ID - Selamat Lebaran buat kita yang merayakannya, girls!
Lebaran memang jadi salah satu ajang kumpul dan bersilahturahmi dengan keluarga, ya.
Masih dalam suasana Lebaran, kita bakal kembali kepoin penampilan para seleb Indonesia saat rayakan Lebaran bersama keluarga.
Salah satu seleb Indonesia yang membagikan momen Lebaran bersama keluarga adalah Beby Tsabina.
Yup! Beby Tsabina dan keluarga tampil kompak seragaman pada Lebaran 2022 ini.
Rayakan Lebaran bersama, tahun ini Beby Tsabina bersama kedua orang tua, kakak dan adiknya, tampil kompak pakai outfit nuansa biru, lho!
Yuk, kita intip penampilan menawan Beby Tsabina sekeluarga saat tampil kompak pada momen Lebaran 2022!
Outfit Lebaran nuansa biru keluarga Beby Tsabina
Kompak abis! keluarga Beby Tsabina tampil seragaman dengan outfit bernuansa biru untuk Lebaran tahun ini.
Baca Juga: Rayakan Lebaran Bersama, Fuji An dan Keluarga Kompak Pakai Outfit Warna Lembut
Tim cewek, tampil menawan dengan long dress berbagai model.
Beby Tsabina, mama dan sang adik tampil menawan dengan dress berbahan lace yang elegan bernuansa putih dan biru yang senada.
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR