Tanggapan UN1TY Soal Cewek yang Punya Banyak Teman Cowok, Ada yang Cemburuan?

Novita Caesaria - Jumat, 30 September 2022 | 22:00
 
UN1TY
IG: un1ty_official

UN1TY

CewekBanget.ID -Beberapa waktu lalu CewekBanget.id kedatangan tamu spesial, mereka adalah UN1TY!

Punya member 7 orang cowok yang kece dan bertalenta, UN1TY punyasingleterbaru berjudulIt's Alright.

Lagu It's Alrightmilik UN1TYmemiliki pesan supaya kita enggak mudah menyerah dalam menghadapi tantangan yang datang dalam hidup.

MVIt's Alrightjuga sangat menggambarkan isi lagunya lho! Sudah nonton belum?

Para member UN1TY digambarkan menjalani profesi yang berbeda dengan tantangannya masing-masing.

Tapi berkat kesabaran dan kerja kerasnya, mereka menuai hasil yang positif dan memuaskan dari profesi tersebut.

Selain mengenalkansingleterbarunya, UN1TY juga menjawab pertanyaan dari permainanShe's a 10 Challenge.Penasaran dengan jawaban masing-masing member?

She's a 10 butkalau ngomong suka kasar?

"Hmm 8 sih biasanya, enggak ngaruh-ngaruh banget," ungkap Fiki. Kemudian dilanjutkan dengan Zweitson.

"Tetep 10 sih, karena yaudah enggak gimana-gimana," jawab Zweitson.

Senada dengan Fiki, Ricky menilai cewek yang suka ngomong kasar dengan nilai 8 sebab dirinya enggak merasa keberatan.

Baca Juga: Ternyata Dengerin aespa, Member UN1TY Ini Hafal Lagu Life's Too Short!

Halaman Selanjutnya

1 2 3 4

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest