CewekBanget.ID - Rupiah digital sebentar lagi akan diluncurkan oleh Bank Indonesia.
Rupiah digital yang segera luncur ini jadi perbincangan hangat di kalangan netizen.
Pasalnya, rupiah digital adalah cara baru untuk kita bertransaksi di Indonesia.
Melansir dari laman Kompas.com, Bank Indonesia meluncurkan mata uang rupiah digital bank sentral atau Central Bank Digital Currency (CBDC).
Mata uang rupiah ini akan terbit karena adanya aset kripto yang digunakan sebagai efisiensi sistem keuangan di era digital.
Namun, asep kripto dinilai bisa menimbulkan beberapa risiko yang enggak dipengin seperti bisa mempengaruhi stabilitas ekonomi.
Enggak cuma itu saja, aset kripto juga niliai akan mempengaruhi moneter dan sistem keuangan yang ada di Inodonesia.
Berkat konsentrasi tersebut, akhirnya BI memutuskan meluncurkan rupiah digital untuk antisipasi.
Sebenarnya apa sih rupiah digital dan bedanya dengan uang elektronik?
Penasaran seperti apa penjelasannya?
Yuk simak di sini!
Baca Juga: Lumayan Buat Jajan, 5 Aplikasi Android Ini Kasih Uang Buat Penggunanya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR