Baca Juga: 4 Cara Ampuh Bersihkan Komedo Membandel Tanpa Ribet!
Tofu Telur Asin
Tofu telur asin cocok buat kita yang butuh menu sahur gurih nan lezat, sekaligus praktis dimasak.
Caranya, siapkan dulu satu buahtofuatau tahu, sebungkus bumbu telur asin, dan minyak.
Kemudian tuang minyak ke dalampan rice cookerdan panaskan, lalu masukkantofuuntuk digoreng hingga matang sebelum diangkat dan disisihkan.
Ambil lagi sedikit minyak, kemudian tuang bumbu telur asin ke dalamrice cooker.
Tutup kembalirice cookersampai mulai panas, lalu bukarice cookerdan aduk bumbu telur asin, masukkan tofu, aduk lagi hingga tercampur rata, lalu angkat dan sajikan.
Gimana,girls? Masakan sahur untuk anak kos jadi enggak melulu harus mie instan dan abon lagi, kan?
Baca Juga: 4 Tips Beli Baju Lebaran 2023 Model Tunik Biar Kelihatan Ramping!
(*)