CewekBanget.ID - Asam lambung atau acid reflux merupakan salah satu gangguan kesehatan yang dialami oleh banyak orang.
Asam lambung mungkin terkesan sepele, tapi kalau udah akut dan udah kambuh wah rasa sakit dan enggak nyamannya bener-bener nyiksa, deh!
Jangan pernah menganggap remeh penyakit asam lambung, girls!
Sama kayak penyakit pada umumnya, asam lambung juga harus segera kita obati.
Baca Juga: 5 Jenis Olahraga untuk Cegah Asam Lambung Sering Kambuh. Yuk Lakukan!
Jangan cuma pas lagi kambuh aja, kita harus bertekad supaya bisa sembuh dari asam lambung.
Karena kalau enggak diobati, penyakit asam lambung bisa mendatangkan bahaya bahkan mengancam nyawa!
Berikut bahaya kalau penyakit asam lambung enggak segera diobati seperti yang dilansir dari Grid Health.
1. Kerusakan pada Esofagus
Saat asam lambung naik, ini akan masuk ke esofagus, sebuah tabung yang menghubungkan mulut dengan perut. Ini dapat menyebabkan:
- Esofagitis: Asam lambung mengiritasi lapisan dinding esofagus, membuatnya bengkak.
Peradangan ini dikenal juga esofagitis, yang dapat berujung pada nyeri serta pembengkakan.
Source | : | Grid Health |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR