CewekBanget.ID - Pantas kalau camilan creamy mochi bites jadi kesukaan banyak orang, karena rasa manis dan nagih yang enggak bikin bosan.
Mochi dengan taburan bubuk coklat atau rasa lain, disajikan dalam ukuran sekali gigit praktis dan enak.
Terlebih ada creamy fla yang jadi pasangan mochi saat dimakan.
Sekarang enggak perlu bingung beli creamy mochi bites, karena kita bisa buat sendiri di rumah.
Ikuti resep creamy mochi bites yang mudah dan praktis berikut.
Bahan creamy mochi bites
100 gram tepung ketan
150ml susu cair full cream
2 sdm gula pasir
2 sdm minyak goreng
50 gram tepung maizena sangrai
Baca Juga: Resep Daifuku Mochi Manis dan Lezat, Pencuci Mulut yang Perfect!
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR