CewekBanget.ID - Kualitas udara di beberapa kota besar di Indonesia, khususnya Jakarta lagi buruk-buruknya ya, girls.
Bahkan Jakarta, Indonesia konsisten menempati urutan teratas menurut aplikasi/situs IQAir dalam beberapa hari terakhir ini.
Polusi udara pastinya bisa membuat kesehatan paru kita terganggu.
Nah, supaya kesehatan paru senantiasa terjaga di tengah polusi udara, kita harus rajin mengonsumsi beberapa jenis makanan di bawah ini!
Baca Juga: Lagi Musim, Ini 5 Cara Biar Enggak Tertular Batuk Pilek di Tempat Umum
1. Makanan kaya antioksidan
Antioksidan adalah senyawa yang membantu melawan kerusakan sel akibat radikal bebas yang dihasilkan oleh polusi udara.
Makanan kaya antioksidan seperti buah-buahan dan sayuran berwarna-warni, seperti blueberry, stroberi, wortel, brokoli, dan bayam, dapat membantu melindungi paru-paru dari kerusakan.
2. Vitamin C
Vitamin C juga merupakan antioksidan yang kuat yang dapat membantu melindungi paru-paru dari radikal bebas.
Jeruk, kiwi, paprika merah, dan tomat adalah beberapa sumber vitamin C yang baik.
3. Vitamin E
Source | : | Grid Health |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR