CewekBanget.ID - Tahu enggak sih, girls? Ternyata kandungan sianida yang bisa meracuni hingga membahayakan nyawa terdapat di beberapa jenis makanan, lho!
Bahkan makanan-makanan yang selama ini kita anggap sehat.
Melansir Sajian Sedap, berikut 4 jenis makanan yang mengandung sianida.
Apakah bisa menimbulkan kematian?
Baca Juga: 7 Makanan Ini Bikin Kita Susah Tidur di Malam Hari. Mending Hindari!
1. Singkong
Singkong berpotensi menghasilkan sianida karena kandungan alami linamarin dan lotaustralin di dalamnya.
Menurut jurnal yang diterbitkan oleh BPOM (Badan Pengawasan Obat dan Makanan), salah satu hasil dari proses hidrolisis kedua kandungan tersebut adalah aseton sianohidrin.
Dalam kondisi netral, aseton sianohidrin akan didekomposisi menjadi aseton dan sianida.
Akan tetapi, zat ini dapat dihindari dengan memilih singkong yang bersih dari bercak-bercak kebiruan.
2. Rebung
Buat yang suka rebung, pastikan untuk mengolahnya dengan benar sebelum memakannya.
Source | : | sajiansedap |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR