4 Cara Memiliki Rambut Halus yang Jatuh Indah Seperti Fuji An

Indah Permata Sari - Kamis, 07 Desember 2023 | 18:55
 
Rambut halus yang jatuh indah seperti Fuji An
foto : Miranda

Rambut halus yang jatuh indah seperti Fuji An

CewekBanget.ID -Fuji An memang memiliki rambut yang terlihat indah banget yaa,girls!

Kita sebagai cewek pasti pengin juga punya rambut halus yang jatuh indah seperti dia.

Enggak heran deh kalau Fuji An bisa jadi brand ambassador untuk Miranda Hair Treatment dengan merek Miranda yang di bawah naungan PT Victoria Care Indonesia Tbk (VICI).

Melansir daripress release,terpilihnya Fuji An jadibrand ambassadorMiranda adalah agar merek ini enggak hanya dikenal sebagai produk pewarna rambut aja.

Selain itu juga Fuji An bisa mewakili generasi mudah yangtrendy,vibrant,dan dinamis!

“Miranda, sebagai salah satu brand hair color yang sudah dikenal masyarakat Indonesia ingin memperbesar jangkauan ke pasar perawatan rambut yang terus tembuh.

Selain itu, kerjasama ini juga dilakukan untuk semakin melengkapi portofolio produk Miranda agar tidak hanya dikenal sebagai produk pewarna rambut saja,”ucap Sumardi Widjaja, Direktur Operasional PT Victoria Care Indonesia Tbk, melalui siaranpress release.

Ada upgrade formula

Sri Rizki Nugrawati, Marketing Manager PT Victoria Care Indonesia Tbk, mengungkapkan kalau produk terbaru Miranda Keratin memilikiupgradeformula!

Jadi ada 3active ingredientsyang baik menutrisi dan menjaga kelembutan batang rambut.

Bahakn aktifnya itu adalahhyrolyzed keratinuntuk melapisi batang rambut agar tetap sehat,hydrolyzed milk proteinuntuk menutrisi dan menjaga kelembapan alami rambut,dan juga adaenriched argan oilyang menjadikan rambut halus, berkilau, dan mudah diatur.

Baca Juga: Enggak Perlu Sampo! 5 Bahan Ini Bisa Bikin Rambut Wangi secara Alami

Cara punya rambut halus dan jatuh yang indah

Nah, kalau pengin punya rambut indah kayak Fuji An, ada empat langkah dari Sri Rizki Nugrawati yang bisa kita lakukan.

Pertama, rutin keramas agar kulit kepala bersih dan juga kutikula rambut terbuka.

Kedua, gunakanhair masksetiap 2-3 kali dalam seminggu untuk menutrisi setiap helai rambut dan juga mengembalikan elastisitas batang rambut.

Ketiga, Gunakan kondisioner tiap hari untuk memperbaiki batang rambut yang rapuh dan juga melembutkan rambut.

Keempat, gunakansmoothing spraysetiap saat untuk enutrisi batang rambut daristylingdan juga paparan sinar matahari.

Miranda Hair Treatment
foto : Miranda

Miranda Hair Treatment

Fyi,semua produk yang dipakai untuk langkah di atas lengkap dimiliki oleh rangkaian perawatan rambut dari Miranda yaa,girls!

Baca Juga: Waspada, 5 Kandungan dalam Sampo Ini Bisa Bikin Rambut Jadi Rontok

(*)

Source : Press Release

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest