CewekBanget.ID - Kamu termasuk dalam golongan Gen Z enggak nih?
Gen Z diketahui sebagai generasi yang tergabung dalam tahun kelahiran antara 1997-2012.
Melansir laman news.stanford.edu, Gen Z disebut sebagai generasi yang pragmatis, menghargai komunikasi langsung, autentik, dan juga relevansi.
Gen Z juga generasi yang dekat dengan paparan informasi soal menghargai perawatan diri serta bagaimana cara berpenampilan yang eskpresif.
Sangat memahami apa yang dibutuhkan serta passion-nya jadi salah satu ciri khas Gen Z.
Nah, kalau kamu termasuk dalam Gen Z yang sukanya style praktis tapi tetap unik dan nyaman, harus cek inspirasi di bawah ini deh!
Alas kaki yang nyaman dan berani tampil beda
Seperti yang udah dijelaskan di atas, Gen Z sangat autentik dan lebih ekspresif.
Untuk itu dibutuhkan alas kaki yang bisa menunjukkan keberanian Gen Z namun harus ditunjang dengan kenyamanan saat digunakan.
Koleksi sandal terbaru HAVAIANAS yaitu Una cocok banget buat Gen Z yang stylish dan berani tampil beda.
Baca Juga: Kenalan dengan Bellashoes JKT, Rekomendasi Flat Shoes dan Sandal Lokal Modis dengan Harga Terjangkau
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR