Sebenarnya, aturan cinta tiap orang berbeda-beda. Tapi, kalau masih bingung harus gimana, boleh belajar dari Taylor Swift. Yang kayaknya nih, udah banyak pengalaman soal cinta. Simak kelanjutan 5 dari 10 aturan cinta yang menohok dari Taylor Swift tapi bisa jadi menginspirasi kamu ini, girls.
(Baca juga: 10 Aturan Cinta Yang Menohok Dari Taylor Swift, Bagian 1)
Menempatkan diri di posisi orang lain
"If I was in that situation, if I were them, would I be doing this to me? Would I ever do this to them? If the answer is no, then they're not treating me fairly. I just don't ever want to end up in a relationship that isn't fair ever again."
Kadang kalau lagi jatuh cinta bisa jadi kita mementingkan perasaan sendiri. Tapi Taylor mengingatkan, nih, sesekali tempatkan diri di posisi orang lain. Kalau kita di posisi mereka, bakal mau enggak melakukan hal yang akan kita lakukan? Kalau kita enggak mau disakiti, jangan menyakiti. Ini bisa diterapkan kalau misalnya kita suka sama pacar sahabat sendiri dan si cowok suka balik. Apa yang bakal kita lakukan?
Kadang, cinta itu sulit
"That's the thing with love. It's going to be wrong until it's right."
Kita suka sama cowok. Cowok itu suka balik. Tapi enggak melulu perjalanannya bakal mulus. Kadang, cinta itu sulit. Tapi Taylor mengingatkan, kalau kita bertahan bisa aja nanti bakal lebih mudah. Misalnya, kita jadian sama cowok eh dia harus pindah ke kota lain. Kalau dijalanin, bisa aja kan long distance relationship (LDR) juga lancar?
(Baca juga: 5 Tips Cinta Dari Lagu Taylor Swift)
Anti di-friendzone
Penulis | : | Astri Soeparyono |
Editor | : | Astri Soeparyono |
KOMENTAR