5 Adegan Paling Romantis di Serial The Heirs

Astri Soeparyono - Kamis, 11 Desember 2014 | 17:00
 
5 Adegan Paling Romantis di Serial The Heirs
Astri Soeparyono

5 Adegan Paling Romantis di Serial The Heirs

Girls, menurut kamu apa aja 5 adegan paling romantis di serial The Heirs? Apakah ada di bawah ini?

The Heirs ini memang bukan serial baru. Tapi, fans kisah cinta penuh rintangan Kim Tan (Lee Mih Ho) dan Eun Sang (Park Shin Ye) makin bertambah di Indonesia, nih! Enggak heran, fans serial ini di manca negara juga banyak banget!

(Baca juga: Momen Belakang Panggung The Heirs)

Adegan romantis 1

Awal-awal mereka berkenalan, Kim Tan membantu Eun Sang di Los Angeles ketika ia mengalami kesulitan.

Adegan romantis 2

Eun Sang menggali tempat sampah mencari seragam sekolahnya yang dibuang oleh Rachel. Lalu Kim Tan datang dan membela Eun Sang.

Adegan romantis 3

Editor : CewekBanget



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 50

Latest

x