Tipe Teman Yang Harus Kita Hindari di Tahun 2018 Menurut Zodiak. Kamu Setuju?

Indra Pramesti - Kamis, 28 Desember 2017 | 13:00
 
Ini dia tipe teman harus dihindari di tahun 2018 menurut zodiak!
Indra Pramesti

Ini dia tipe teman harus dihindari di tahun 2018 menurut zodiak!

Menghindari teman memang enggak sepenuhnya buruk. Kadang, menghindari teman justru kita perlukan terlebih lagi kalau dia udah mulai toxic dan ganggu banget. Menjelang tahun 2018, kita wajib menghindari teman seperti berikut ini, menurut zodiak kita. Kamu setuju?

(Baca juga:4 Hal Yang Bakal Berubah Setelah Saling Bilang ‘I Love You’ Sama Gebetan. Pernah Mengalami Juga?)

undefined

undefined

foto: dramabeans.com
ARIES

Dibandingkan dengan teman-temannya, Aries adalah sosok pemimpin. Makanya, tipe teman yang selalu bergantung sama Aries memang layak buat dihindari. Bukan berarti Aries enggak mau membantu dia, tapi tipe teman ini sering bikin Aries hilang kesabaran dan gampang moody.

TAURUS

Taurus adalah sahabat yang paling bisa diandalkan jika dibandingkan dengan teman-temannya. Makanya, bakal mengganggu banget kalau temannya yang lain enggak bisa melakukan hal yang sama seperti Taurus.

Teman yang wajib dihindari Taurus punya ciri-ciri suka ngebatalin janji di detik-detik terakhir dan mengacaukan jadwal Taurus.

GEMINI

Tipe teman yang wajib dihindari sama Gemini adalah teman yang terlalu mementingkan urusannya sendiri dan selalu melupakan teman-teman di sekelilingnya. Sikapnya yang keras kepala bikin Gemini sering kesal. Jadi mending langsung dihindari saja.

(Baca juga:Lihat Nasib Percintaan Kita Berdasarkan 7 Pasangan Urutan Kelahiran)

undefined

undefined

foto: dramabeans.com
CANCER

Cancer adalah seorang pemimpi. Bukan berarti sering mengkhayal, tapi Cancer punya tujuan dalam hidupnya meski enggak semua orang menyetujuinya. Nah, tipe teman yang selalu memandang mimpi Cancer sebelah mata adalah teman yang wajib Cancer hindari. Lebih baik Cancer nyari sahabat yang bisa mendukung dia.

Halaman Selanjutnya

LEO
1 2 3

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest