Jalan cerita yang menegangkan dari episode awal hingga akhir seringkali bikin kita bertanya-tanya, akhir seperti apa yang akan diberikan.
Seringnya kita menduga-duga, tapi dugaan itu selalu meleset sehingga jadinya makin gregetan, deh.
Tapi, justru di sini letak serunya, sehingga kita pun penasaran pengin terus menonton sampai selesai.
Berikut 10 drama Korea yang menegangkan dari episode pertama hingga akhir dan ending yang enggak ketebak.
(Baca juga: 9 drama Korea yang ending ceritanya enggak disangka dan bikin kaget)
Signal
Drama ini memang punya jalan cerita yang kuat dan enggak ditemukan plothole sedikitpun.
Sejak awal, kita sudah dibuat penasaran dan tegang karena kasus demi kasus yang bermunculan.
Bahkan, saking menegangkannya, lima menit menjelang akhir, drama ini masih membuat jantung kita berpacu hebat dan memiliki open ending yang bikin gregetan.
Menonton drama ini seperti menaiki rollercoaster, alias deg-degan banget.
Two Weeks
Drama lama yang diperankan Lee Joon Ki ini sukses membuat kita deg-degan mengikuti pelarian Jang Tae San selama dua minggu.
Penulis | : | Ifnur Hikmah |
Editor | : | Ifnur Hikmah |
KOMENTAR