Kebersihan kuas-kuas makeup sangatlah penting untuk dijaga. Karena benda ini bersentuhan langsung dengan kulit wajah kita. Enggak mau muka jadi jerawatan gara-gara kuas makeup yang dipakai enggak bersih kan?
Untuk membersihkan kuas makeup, kita harus menggunakan pembersih yang tepat agar tidak merusak dan tetap bisa menjaga kualitas kuas. Ini dia rekomendasinya!
BACA JUGA: Untuk Pemilik Kulit Sensitif, Hindari 5 Kandungan Skincare Ini!
Etude House Brush Shower Cleaner
Harga: Rp. 143.000
Teksturnya yang watery akan membantu membersihkan semua kuas makeup dengan cepat, terlebih pada kuas-kuas yang digunakan untuk produk powder.
Sephora Daily Brush Cleaner
Harga: Rp. 120.000
Dengan formula anti bacterial akan membuat semua kuas kita menjadi steril dan enggak bikin kuas mudah rontok!
Ecotools Makeup Brush Shampoo
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR