Sesekali lakukan latihan kekuatan
Saat berjalan kaki, kita bisa melakukan latihan kekuatan fisik sebagai selingan agar enggak monoton.
Hal ini bertujuan untuk meningkatkan metabolisme dan memaksimalkan pembakaran lemak dalam tubuh.
Setelah berjalan kaki selama 10 menit, lakukan beberapa gerakan set squats, sit up, push up dan lunges secara bergantian. (*)
Baca Juga : Makin Berani, Intip 5 Gaya Cinta Laura Mengenakan Outfit Bustier! Yay or Nay?