Enggak Perlu Diet dan Olahraga Berat, Yuk Turunkan Berat Badan dengan Jalan Kaki! Begini triknya!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Kamis, 6 Desember 2018 | 13:05 WIB
Jalan kaki (news.sky.com)

Jalan kaki selama 10 menit dengan kecepatan yang bervariasi

jalan kaki

Olahraga jalan kaki memang terkesan simpel tapi enggak boleh dilakukan secara sembarangan dan asal.

Coba untuk melakukan jalan kaki selama 10 menit dengan intensitas yang bervariasi.

Satu menit pertama cobalah untuk berjalan dengan kecepatan sedang, satu menit berikutnya dengan kecepatan yang lebih cepat, dua menit selanjutnya berjalan dengan kecepatan lambat, dan begitu seterusnya.

Baca Juga : Ternyata Konsumsi Obat & 4 Hal Lain Jadi Penyebab Gusi Kita Berdarah!