Jarang Diketahui, Ini 7 Khasiat Luar Biasa dari Mengonsumsi Air Nanas. Bisa Turunkan Berat Badan!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 13 Desember 2019 | 14:35 WIB
Air rendaman nanas (superkingmarkets.com)

7. Membantu mencegah kanker  

Penelitian menunjukkan bahwa nanas dapat langsung mencegah kanker payudara, tenggorokan, dan mulut.

Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam British Journal of Cancer menemukan bahwa kombinasi nanas dari bromelain, beta-karoten, vitamin A, mangan, dan berbagai senyawa flavonoid yang mempunyai efek antioksidan yang dapat mencegah kanker.

Air rendaman nanas

Cara membuat air rendaman nanas:

Setelah mengetahui sederet manfaat dari mengonsumsi air nanas, kali ini yuk simak resep membuat air rendaman nanas yang dianjurkan!

Siapkan kendi atau botol kaca berisi air matang. Isi dengan potongan nanas. Tambahkan daun mint untuk menambah kesegarannya.

Kemudian, dinginkan di dalam kulkas. Minumlah satu gelas setiap pagi dengan cara disaring airnya. 

Selamat mencoba, girls! (*)

Baca Juga: 5 Putra Seleb yang Parasnya Justru Mirip Banget Sama Mamanya. Siapa yang Paling Mirip?

 

 

 

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul: Ini 7 Alasan Mengapa Kita Minum Air yang Direndam Nanas Setiap  Hari, Salah Satunya Bantu Cegah Kanker.