Punya Kebiasaan Minum Teh Setelah Makan? Waspada Bahaya Ini Akan Mengintai Tubuh Kita!

By None, Rabu, 5 Februari 2020 | 15:25 WIB
Segelas Teh (foto : unsplash.com)

CewekBanget.ID - Enggak sedikit orang yang memiliki kebiasaan minum teh setelah mereka selesai makan.

Padahal kebiasaan yang satu ini justru bisa menimbulkan dampak yang enggak baik untuk tubuh kita, lho!

Kebiasaan minum teh usai makan ternyata dinilai salah kaprah!

Kok bisa gitu, sih?

Baca Juga: Menyehatkan, Namun Minum Air Ketumbar Terlalu Sering Justru Bisa Sebabkan Hal Buruk Ini!

Ternyata, minum teh setelah makan ataupun saat makan bakal berdampak buruk bagi kesehatan.

Melansir dari Web MD, terdapat kandungan polifenol dalam daun teh.

Namun, dikatakan bahwa polifenol bisa menjadi salah satu penyebab utama penyakit kronis pada tubuh.