7 Hal yang Bisa Jadi Penyebab Menstruasi Telat dan Enggak Teratur!

By Elizabeth Nada, Rabu, 10 Juni 2020 | 14:00 WIB
Siklus Menstruasi (foto : allthatinteresting.com)

Olahraga berlebihan

Menstruasi telat datang juga bisa disebabkan karena olahraga yang berlebihan.

Rajin berolahraga memang baik untuk kesehatan, tapi olahraga yang berlebihan juga berpengaruh pada siklus menstruasi.

Dilansir dari Kompas.com, olahraga berlebihan dapat menyebabkan defisiensi sekresi estrogen, hormon yang bertanggung jawab atas ovulasi.

Weightlifting Fairy Kim Bok Joo

Jika kekurangan estrogen terjadi, maka menstruasi akan terlambat atau bahkan terputus untuk jangka waktu tertentu.

Kita juga perlu mengimbangi dengan makanan sehat dan vitamin agar tubuh enggak kelelahan, ya.

Baca Juga: 9 Alasan Kesehatan Pentingnya Minum Air Hangat Saat Bangun Tidur!

Namun, biar enggak salah dan mengetahui secara pasti penyebab kita mengalami menstruasi yang telat dan enggak teratur, lebih baik kita juga memeriksakan diri ke dokter, ya!

(*)