5 Makanan yang Bisa Meratakan Perut Buncit Super Kilat. Ampuh Banget!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 13 November 2020 | 17:30 WIB
Perut buncit (orami.co.id)

2. Pisang

Pisang adalah camilan aman untuk kita yang sedang berjuang mengecilkan perut.

Buah ini mengandung karbohidrat sehat yang dicerna tubuh secara perlahan sehingga membuat kita kenyang lebih lama.

Selain itu, pisang juga kaya akan kalium.

Baca Juga: 4 Tips Biar Dahi Enggak Gampang Jerawatan Saat Rambut Berponi!

3. Pepaya

Meski punya aroma yang kurang sedap, namun buah ini memiliki manfaat untuk mengecilkan perut buncit, lho!

Pepaya mengandung vitamin A, vitamin C, dan vitamin E yang sehat untuk tubuh.

Selain itu, buah ini juga kaya akan serat dan mengandung enzim proteolitik yang mencegah perut kembung, peradangan, dan masalah pencernaan.