Pisang
Buah terbaik saat sakit? Pisang jawabannya!
Pisang punya tekstur yang lembut dan agak tawar, sehingga sangat bagus buat kita yang gampang merasa mual, nih.
Selain itu, pisang juga punya kandungan serat yang larut, sehingga bisa dimakan kalau kita lagi diare.
Yogurt
Enggak cuma bagus buat diet, yogurt ternyata juga bagus untuk menyembuhkan penyakit.
Yogurt sendiri tinggi kandungan kalsium dan probiotik.
Menurut penelitian, probiotik ternyata bisa bikin tubuh jarang terkena flu dan bisa sembuh lebih cepat tanpa perlu makan antibiotik terlalu banyak.
(*)
Baca Juga: Bukan Memanjakan Diri, Self Care itu Penting Buat Kesehatan Mental