Turun Belasan Kilo Pakai Diet Kentang Kurang dari Seminggu. Caranya?

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Minggu, 14 November 2021 | 19:05 WIB
Irisan kentang (freepik.com)

Menurut penelitian, diet yang membatasi kalori seperti diet kentang cenderung menyebabkan penurunan berat badan yang cukup signifikan.

Meskipun konsumsi 0,9 - 2,3 kg kentang setiap hari terkesan banyak banget, namun jumlah kalorinya cuma berkisar 530–1.300 aja, lho!

Meski diet kentang merupakan salah satu solusi yang bisa kita lakukan untuk menurunkan berat badan dengan cepat, namun diet ini enggak boleh kita lakukan dalam jangka panjang.

Baca Juga: Turun 4 Kg dalam Seminggu Tetap Makan Nasi, Terapkan 3 Tips Mudah Ini!

Menurunkan berat badan

Diet yang rendah kalori ini telah terbukti bisa memperlambat metabolisme dan menurunkan massa otot.

Buat kita yang pengin coba diet kentang, yuk simak aturan-aturan yang harus kita terapkan saat diet kentang selama 3 hari: