CewekBanget.ID - Mempunyai tidur yang berkualitas akan membuat badan kita lebih segar dan sehat.
Hal ini karena tidur yang berkualitas bisa bikin badan jadi istirahat dengan maksimal setelah lelah beraktivitas.
Untuk mendapatkan tidur yang berkualitas, kita bisa melakukan berbagai macam hal, salah satunya dengan memilih posisi tidur yang benar.
Ini dia beberapa posisi yang bisa membuat tidur kita jadi lebih berkualitas!
Meringkuk seperti bayi
Posisi pertama yang bisa kita coba adalah posisi meringkuk seperti bayi.
Di posisi ini, kita bisa membiarkan tulang belakang untuk beristirahat dan enggak terbebani oleh beratnya tubuh kita.
Berdasarkan penelitian, tidur dengan posisi meringkuk seperti bayi ini bisa menangkal kondisi alzheimer dan membuat otak jadi lebih sehat.
Baca Juga: Lakuin 5 Kebiasaan Ini Pas Bangun Tidur Biar Kulit Wajah Tambah Sehat
Posisi miring