Tanpa Skincare, Rajin Makan 5 Makanan Ini Bisa Hilangkan Mata Panda!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Sabtu, 28 Mei 2022 | 13:05 WIB
Ilustrasi area bawah mata yang gelap (mata panda), cara menghilangkan mata panda. (Getty Images/iStockphoto)

Semangka juga memiliki kandungan likopen seperti tomat.

Sehingga manfaat semangka bisa kita katakan seperti perpaduan antara mentimun dan tomat.

Selain itu, rasanya lebih manis dan enak buat disantap! 

5. Biji wijen

Antioksidan dalam biji wijen dapat memperbaiki gejala kelelahan yang mungkin menyebabkan lingkaran di bawah mata.

Mereka mengandung vitamin E untuk kesehatan mata secara keseluruhan, termasuk penglihatan kita.

Nah, itu tadi beberapa makanan super yang bisa membantu mengatasi mata panda kita.

Say goodbye to dark circle, girls!

(*)

Baca Juga: Kantung Mata Hitam Bikin Enggak Pede? Atasi Pakai Cara di TikTok Ini!